Hari ini google sedang memperingati ulang tahun Maria Gaetana Agnesia yang ke 296, terlihat pada halaman pencarian google ada wajah wanita italia. Siapa sebenarnya Maria Gaetana Agnesia ini. Saya akan berikan profil dan fakta mengenai Maria Gaetana Agnesia ini.
Maria Gaetana Agnesia, adalah seorang matematikawati berkabangsaan Italia. Dia lahir di Milan, pada tanggal 16 Mei 1718 dan meningggal pada 9 januari 1799 di Milan, Italia pada umur 80 tahun. Maria anak tertua dari 21 bersaudara, Maria ini terlahir dalam keluarga kaya dan terpelajar, ayahnya juga seorang matematikawan.
Maria ini juga memilki kecerdasan dalam menguasai beberapa bahasa latin, baik itu bahasa yunani, bahasa-bahasa yahudi, dan beberapa bahasa lainnya. Pada usia 20 tahun Maria memulai membuat suatu karya, dengan membuat sebuah buku pelajaran yang berjudul KALKULUS. Pada masa itu buku pelajarannya ini merupakan karya yang sangat mengagumkan dan banyak mendapatkan penghormatan, termasuk pengakuan dari Kaisar Maria Theresa dan Paus Benediktus XIV.
Selamat ulang tahun yang ke 296 Maria Gaetana Agnesia :)
Sumber : Wikipedia.com
Maria ini juga memilki kecerdasan dalam menguasai beberapa bahasa latin, baik itu bahasa yunani, bahasa-bahasa yahudi, dan beberapa bahasa lainnya. Pada usia 20 tahun Maria memulai membuat suatu karya, dengan membuat sebuah buku pelajaran yang berjudul KALKULUS. Pada masa itu buku pelajarannya ini merupakan karya yang sangat mengagumkan dan banyak mendapatkan penghormatan, termasuk pengakuan dari Kaisar Maria Theresa dan Paus Benediktus XIV.
Selamat ulang tahun yang ke 296 Maria Gaetana Agnesia :)
Sumber : Wikipedia.com
Tambahkan Komentar