Bagi anda pengguna smart phone iPhone kemudian anda ingin memblokir sebuah nomor yang mungkin sering menggangu kenyamanan anda. Caranya mudah, anda tinggal instal sebuah aplikasi yang disebut iBlacklist. Ketentuannya, aplikasi ini hanya bisa bekerja pada Jailbreak.
Aplikasi ini sudah banyak digunakan banyak orang karena kemampuan aplikasi ini yang bisa memblok setiap no yang mengganggu kenyamanan anda.
Cara penginstalannya :
Aplikasi ini sudah banyak digunakan banyak orang karena kemampuan aplikasi ini yang bisa memblok setiap no yang mengganggu kenyamanan anda.
Cara penginstalannya :
- Pastikan iPhone anda terkoneksi internet.
- Buka aplikasi Cydia di iphone, caranya tekan ikon tersebut untuk membuka aplikasi Jailbreak.
- Buka bagian Utilities kemudian pilih iBlacklist dan instal
- Setelah terinstal, klik ikon iBlacklist yang baru tercipta pada layar ponsel anda.
- Setelah terbuka, klik menu blacklist. Kemudian masukkan nomor yang ingin anda blokir dan tekan enter.
Maka hasilnya, anda tidak akan menerima telepon dari nomor yang telah anda blokir.
Tambahkan Komentar