-->

Halo !!! Saya Kang Ismet, ini adalah blog tentang AMP HTML dan cara penerapannya

Cara Daftar SBMPTN 2014

Cara Daftar SBMPTN 2014
Hari ini tepatnya tanggal 12 Mei 2014, merupakan hari yang paling ditunggu-tunggu banyak siswa alumni SMA yang meneruskan pendidikannya ke jenjang perkuliahan. Mulai hari ini pendaftaran SBMPTN (Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri)

Untuk pendaftarannya sendiri dilakukan secara online dilaman SBMPTN 2014 sejak pukul 08.00 WIB hari ini hingga 6 Juni 2014 pukul 22.00 Wib. Selain itu anda juga bisa melakukan pendaftaran melalui Plasa Telkom dan PT pos di seluruh Indonesia. Pendaftaran dikenakan biaya Rp. 100.000,-

Siswa yang bisa mendaftar adalah siswa yang lulusan dari SMA/SMK/MAK atau yag setara di 2012, 2013, 2014. bagi anda yang lulusan 2014, anda setidaknya haru smemilki surat keterangan Hasil Ujian Nasional (SKHUN) dari kepala sekolah yang dilengkapi dengna fasphoto terbaru yang bersangkutan dan dibubuhi cap sekolah.

Setelah anda melakukan pendaftaran, anda akan melaksanakan ujuian tulisan yang akan berlangsung pada Selasa 17 Juni 2014, sedangkan ujian keterampilan dilaksanakan pada hari Rabu dan Kamis 18 dan 19 juni 2014.

Jika anda masih bingung dengan penjelasan saya, pada laman http://sbmptn.or.id juga menyediakan semua informasi penting yang harus di penuhi.

Semoga ini bermanfaat bagi anda.

Sumber : Okezone.com